Memanfaatkan batu kapur saat membuat bangunan
Batu kapur atau biasa disebut juga batu gamping merupakan batuan yang terbuat dari kalsium karbonat (CaCO3) yang berbentuk mineral kalsit selama lebih dari 30 hingga 500 juta tahun. Pemanfaatan batu kapur terjadi di banyak bidang, seperti pertanian, peternakan, industri kertas, dan terutama dalam industri konstruksi.