Peningkatan Performa Alat Berat Memacu Kenaikan Laba Hexindo
Hexindo masuk ke dalam produsen peralatan konstruksi dan pertambangan terkemuka yang berkantor pusat di Jepang dan memiliki lebih dari 20.000 staf di seluruh dunia. Pendapatan perusahaan ini memang meningkat sehingga laba tahun berjalan pun ikut naik menjadi US$55,08 juta sampai bulan Maret 2022. Jumlah tersebut melesat 115,24% jika ...